Selamat berjuang, sukses ya!!
Kata-kata sederhana itu sering kita dengar, di saat bertemu teman lama, bertemu dengan sahabat sahabat organisasi.
Karena mereka melihat dan pernah merasakan saat dimana perjuangan kampus harus dilalui, menghadapi dosen, menunggu dan di pertarungan saat seminar sampai sidang ujian.
Bagi mahasiswa yang sudah terlanjur larut dalam mengoleksi semester sampai hampir batas akhir sudah saatnya harus berjuang tanpa lelah dan jangan menatap kelemahan apalagi kesibukan, melangkah dan teruslah melangkah. Berikut tips yang bisa sahabat lalui untuk Menyegerakan Lulus kuliah.
1. Berdoa untuk menuliskan target wisuda
2. Berdoa untuk bisa menyelesaikan tahapantahapan seminar,
3. Berdoa sebelum mengajukan judul dan menyusun draf
4. Berdoa ketika menunggu dosen
5. Berdoa untuk bisa menyelesaikan tahapantahapan ujian.
Tentu setiap universitas memiliki prosedur yang harus dilalui, ikuti dan luang kan waktu, jangan malu, jangan sangka bertanya, jangan malas menunggu dan jangan ragu untuk maju seminar ataupun menemui dosen.
Banyak yang menyerah dan kalah ditengah jalan sebelum selesai dari kampus adalah karena sudah memiliki pekerjaan ataupun tanggungan lain, benar kuliah dan sarjana bukan sumber kesuksesan utama, namun dengan menyandang sarjana ada satu kesempatan yang tidak dimiliki oleh yang tidak sarjana.
Jangan menyerah dan teruslah berjuang, jangan menyerah dan teruslah melangkah.........
Bagikan
Tips Menyegerakan Lulus Kuliah
4/
5
Oleh
Rantausetia